Dilahirkan bertepatan dengan perayaan Hari Tiga Raja, Carmelo Cabrera merupakan hadiah bagi seluruh suporter Real Madrid. Pemain asal Canaria tersebut berhasil memenangkan hati para pecinta bola basket dengan memainkan bola basket yang penuh kreatifitas tanpa batas. Memberikan kontribusi bagi salah satu era paling sukses ditim bola basket Real Madrid. Dengan Cabrera, Real Madrid berhasil memenangkan 10 Liga dalam periode 11 musim kompetisi dan 2 Piala Eropa (yang kelima dan yang keenam).
Pedro Ferrandiz membawanya ke Madrid untuk mengubahnya menjadi ___ yang ideal, penuh dengan intuisi dan intelegensia. Merupakan dinamit yang digunakan untuk membuka permainan yang terblokir dalam setiap pertandingan. Memiliki kemampuan yang luar biasa dalam memainkan bola. Mempraktekan permainan bola basket yang berbeda yang mampu mengkompensasi kurangnya kualitas fisik yang dimiliki. Pemain yang sangat rendah hati. “Semua rekan – rekan saya merupakan pemain yang lebih baik daripada saya”, merupakan kalimat yang dengan tepat menggambarkan kepribadiannya.
Seluruh stadion basket di Spanyol dan Eropa _____, rendidos dengan komitmennya terhadap pertunjukan. Bermain dengan tim nasional dan mencatat lebih dari 100 pertandingan dengan tim Spanyol, berhasil meraih medali Perak dalam EuroBasket 1973.