0-2: Real Madrid melancarkan jalannya menuju kebabak perempat final
Gol Cristiano Ronaldo dan gol luar biasa dari Marcelo telah memberikan kemenangan melawan Schalke 04 dalam babak penyisihan yang akan ditentukan di Bernabéu.
Jumlah Pertandingan 4
Kemenangan Real Madrid 3
Pertandingan Imbang 0
Kemenangan Schalke 04 1
Gol Real Madrid 14
Gol Schalke 04 6