Pemain sepakbola kidal dengan level teknik yang sangat tinggi. Ia merupakan pemain yang sangat bagus saat berhadapan-hadapan dengan seorang lawan dan mampu membalikkan situasi dalam posisi-posisi ofensif. Dengan kedatangannya di klub blanco, pihak akademi telah mendapatkan seorang pemain sepakbola dengan visi permainan yang sangat baik dan ketepatan dalam memberikan umpan gol.